Sharing

Tips : Baju Bolong, Gimana Jahitnya?

Bismillaah…

Hari ini saya mau share tips simpel ngakalin pakaian bolong. Biasanya kasus pakaian bolong ini dialami oleh ummahat. Dan kasus yang paling sering terjadi adalah gamis bolong karena terkena panasnya setrika. Jadinya gamis cap setrika deh… 😂

Di kalangan para penjahit Jogja, ada juga istilah sobek nyangkem kodok. Nah, ini mirip-mirip juga bolongnya dengan bolong karena setrika. Sama-sama berlubang, tapi kalau dijahit lubangnya, justru malah tambah buruk penampakannya. Trus, gimana solusinya?

(lebih…)